vuejs-id / docs

🇮🇩 Dokumentasi resmi Vue.js dalam Bahasa Indonesia, diterjemahkan oleh komunitas Vue.js Indonesia
https://docs.vuejs.id/
MIT License
145 stars 91 forks source link

Cara update dokumentasi ke yang lebih baru? #196

Open mandaputtra opened 4 years ago

mandaputtra commented 4 years ago

Mengingat branch tracker sudah banyak commit dan Vue 3 sudah mulai menampakan diri untuk rilis, sepertinya dokumentasi perlu di update.

Salah satu caranya adalah cherry-pick, tapi setelah saya coba cherry-pick ternyata ga berhasil haha - bisa lihat gambar di bawah. Ataukah ada cara cherry pick lain-nya?

Screenshot from 2020-07-05 14-03-11

Lalu enak-nya bagaimanakah? Beberapa solusi yang terpikirkan oleh saya :

  1. Merge branch english-version dengan master, resolve confilict satu satu - buat issue untuk setiap bagian lagi.
  2. Buat bot untuk membaca change pada PR berikut setiap ada change bot tsb membuat issue, referensi

Mohon untuk di diskusikan @vuejs-id/docs-team dan teman - teman kontributor.

jefrydco commented 4 years ago

Hi Mas @mandaputtra , iya Mas sepertinya saya setuju opsi pertama lebih mudah diimplementasi untuk saat ini 🤔

mandaputtra commented 4 years ago

@jefrydco oce dah kalau begitu. Aku bikinin branch development aja