ProgrammerZamanNow / qna

Q&A Bareng Programmer Zaman Now, Orang Ganteng dan Intelek
255 stars 7 forks source link

Udemy dan Youtube Free #611

Open staticox24 opened 8 months ago

staticox24 commented 8 months ago

Pak Eko, mau nanya perbedaan saya berlangganan course javascript dengan video youtube free playlist javascript. Kalo saya liat dari segi materi sepertinya sama aja dan juga kira kira promonya kapan yah pak. Promo terakhir saya ketinggalan. Huaaaa. Terima kasih sebelumnya pak

learncodealways commented 8 months ago

Ada materi lanjutan

staticox24 commented 8 months ago

Apa aja yah? Yang saya liat sama saja

dinarwijaksono commented 4 months ago

youtube free ada vidoe yg tidak bisa di lihat oleh member biasa, ada beberapa video yg hanya bisa di lihat dengan berlangganan memeber pzn,

berlangganan di youdemi hanya pilih salah satu playlist saja tetapi sekali bayar untuk seumur hidup dan ada beberapa video yang hanya di upload di youdemi (tidak di upload di youtube juga)

waktu promo waktunya random, tetapi paling sering sih pak eko adain promo pas akhir bulan mendekati awal bulan (promo gajihan)