wrideveloper / miniclass-web

:horse_racing: Roadmap untuk miniclass web WRI
MIT License
61 stars 49 forks source link

Mengubah struktur materi conditional rendering react berdasarkan guideline #102

Open mnindrazaka opened 4 years ago

mnindrazaka commented 4 years ago

Berikut struktur materi berdasarkan guideline, silahkan berikan komentar apabila ada yang perlu ditambahkan

1. Permasalahan

Terkadang, kita butuh menampilkan suatu component berdasarkan suatu kondisi tertentu, misalnya pada kasus component search, kita butuh menampilkan tombol clear, hanya ketika ada query yang sudah diketikkan

2. Penjelasan Materi Sebagai Solusi

-

3. Penjelasan Detail Materi

Menjelaskan beberapa cara untuk melakukan conditional rendering :

referensi https://reactjs.org/docs/conditional-rendering.html

4. Contoh Kasus

Menerapkan conditional rendering pada component search, dimana kita akan menampilkan tombol clear hanya ketika query sudah diketikkan

export function Search(props) {
  const [query, setQuery] = React.useState("");

  function handleButtonClick() {
    alert(query);
  }

  function handleInputChange(event) {
    setQuery(event.target.value);
  }

  function handleClear() {
    setQuery("");
  }

  return (
    <div>
      <label>{props.label}</label>
      <input
        id="search-input"
        onChange={handleInputChange}
        type="text"
        placeholder={props.placeholder}
        value={query}
      />
      <button onClick={handleButtonClick}>{props.buttonLabel}</button>
      {query.length > 0 && <button onClick={handleClear}>x</button>}
    </div>
  );
}