naoTimesdev / naoTimes

Bot Pemantau Fansub Tukang Delay
https://naoti.me/
MIT License
9 stars 2 forks source link

naoTimes

versi 3.0.0
Bot berbahasa Indonesia untuk membantu tracking garapan fansubber.

Prefix: !
Bantuan: !help

Guilds Users Commands Bot Status

InviteRequirementsSetupDokumentasiChangelog

Laporkan kesalahan di Issues

Invite bot

Males setup sendiri? Mau simple dan cepet?

  1. Invite bot dengan klik link ini: https://naoti.me/invite
  2. Jika anda ingin menggunakan fitur Showtimes, silakan daftar di: https://panel.naoti.me/registrasi
  3. Setelah itu bisa jalankan !showui untuk mendapatkan password.

Discord Gateway Intents

Agar naoTimes dapat bekerja dengan benar, anda membutuhkan Privileged Intents ini aktif di laman Discord Developer Portal.

Requirements

Untuk module, refer ke file requirements.txt

Setting up

  1. Install Python 3.8, siapkan redis server anda dan jalankan (silakan cari di Google)
    • Jika anda ingin menggunakan Showtimes, mohon siapkan MongoDB database.
  2. Buat virtualenv baru dengan cara virtualenv env
  3. Masuk ke virtualenv tersebut
    • Windows: .\env\Scripts\activate
    • Linux/macOS: source ./env/bin/activate
  4. Install requirements dengan cara: pip install -c constrains.txt -r requirements.txt
    • Disarankan gunakan -c constraints.txt jika anda menggunakan pip 20.3 keatas
  5. Install libmagic
    • Windows: Harusnya sudah terinstall ketika menggunakan pip install
    • Windows alt: Install dengan pip: pip install python-magic-bin
    • Debian/Ubuntu: sudo apt-get install libmagic1
    • OSX/macOS: brew install libmagic atau port install file
  6. Buat config baru mengikuti config.json.example
    • Jika anda tidak punya, bisa diabaikan aja.
    • Silakan refer ke Konfigurasi
  7. Jalankan bot dengan python bot.py
  8. Invite bot dengan permission berikut:
    • Manage Server
    • Manage Channels
    • Manage Roles
    • Kick Members
    • Ban Members
    • Manage Nicknames
    • Change Nickname
    • Manage Emojis and Stickers
    • View Audit Log
    • Read Messages
    • Send Messages
    • Manage Messages
    • Embed Links
    • Attach Files
    • Read Messages History
    • Mention @eveyone, @here, and All Roles
    • Add Reactions
    • Use External Emojis
    • Mute Members
    • Deafen Members
  9. naoTimes sudah siap, anda bisa mengaktifkan fitur opsional

Untuk menjalankan naoTimes di mode production, mohon buat file kosong dengan nama authorize_prod di folder utama.

Sample

Atau jalankan bot di dev mode dengan menambahkan argumen -dev setelah python bot.py

(env) $ python bot.py -dev

Konfigurasi

Berikut adalah contoh konfigurasi naoTimes:

{
    "bot_id": "",
    "bot_token": "",
    "default_prefix": "!",
    "slash_test_guild": null,
    "vndb": {
        "username": "",
        "password": ""
    },
    "mongodb": {
        "ip_hostname": "localhost",
        "port": 27017,
        "dbname": "naotimesdb",
        "tls": false,
        "auth": ""
    },
    "redisdb": {
        "ip_hostname": "127.0.0.1",
        "port": 6379,
        "password": null
    },
    "socketserver": {
        "port": 25670,
        "password": null
    },
    "kbbi": {
        "email": "",
        "password": ""
    },
    "fansubdb": {
        "username": "",
        "password": ""
    },
    "weather_data": {
        "openweatherapi": "",
        "opencageapi": ""
    },
    "wolfram": {
        "app_id": ""
    },
    "merriam_webster": {
        "dictionary": "",
        "thesaurus": ""
    },
    "steam_api_key": ""
}

Fitur opsional

naoTimes juga ada fitur opsional yang bisa diaktifkan ketikan bot sudah aktif.

  1. Ticketing system Fitur ini dipakai untuk user yang memiliki masalah dengan bot, ini akan dilaporkan ke server anda. Aktifkan dengan: !enableticket

  2. Error logging Fitur di mana anda bisa log masalah bot ke sebuah server, jika tidak ada akan dikirim ke DM anda. Aktifkan dengan menambah opsi error_logger ke config.json anda dengan isi channel ID-nya. Contoh:

    [...]
    "steam_api_key": "XXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXX",
    "error_logger": 12345678090123
    [...]
  3. Sentry Logging Fitur di mana anda dapat mengupload semua log masalah anda ke Sentry. Untuk menggunakannya cukup tambahkan config ini ke file config.json anda.

    [...]
    "statistics": {
        "sentry_dsn": "https://1234567890abcdefghijklmn.ingest.sentry.io/XXXXXX"
    }
    [...]

Silakan ganti sentry_dsn sesuai DSN anda.

Donasi

Anda dapat mensupport naoTimes dan mendapatkan fitur Premium. Dengan donasi mulai dari 1$ atau 15000, anda dapat mengakses fitur premium berikut.

  1. FansubRSS Premium
    • 3 RSS
    • Rate refresh lebih cepat (2 menit dibanding 5 menit)
  2. Premium support

Silakan donasi ke link berikut:

Lisensi

naoTimes dilisensi dengan lisensi MIT. Logo yang dipakai oleh naoTimes merupakan karakter Hitori Bocchi dari anime Hitori Bocchi no Marumaru Seikatsu, logo tersebut merupakan hak cipta pembuatnya.