Plugin ini berfungsi untuk mengambil screenshot dari layar device yang sedang aktif dengan cara menggunakan kode native-nya langsung. Untuk saat ini support untuk platform Android & iOS.
Buka file pubspec.yaml dan tambahkan baris kode berikut didalam dependencies
.
flutter_native_screenshot: ^<versi_terbaru>
Catatan: Harap ganti tulisan
Untuk platform Android, Anda harus menambahkan permission berikut kedalam file AndroidManifest.xml.
<uses-permission android:name="android.permission.WRITE_EXTERNAL_STORAGE" />
Dan jangan lupa tambahkan property berikut kedalam tag application
didalam file AndroidManifest.xml.
android;requestLegacyExternalStorage="true"
Untuk platform iOS, Anda harus menambahkan permission berikut kedalam file Info.plist.
<key>NSPhotoLibraryAddUsageDescription</key>
<string>Take pretty screenshots and save it to the PhotoLibrary.</string>
Untuk contoh pemakaian silakan lihat didalam projek example ya.
Perlu diketahui bahwa di plugin ini tidak meng-handle proses pengecekan runtime permission.
Oleh karena itu, pastikan Anda mengecek terlebih dahulu runtime permission-nya menggunakan plugin permission_handler
.